Jumat, 25 November 2011

meyakini adanya hari akhir

meyakini adanya hari akhir

Hari akhir adalah hancurnya langit dan bumi beserta seisinya atau hari berakhirnya kehidupan di alam dunia


Termasuk rukun iman keberapa beriman kepada hari akhir


Rukun iman yg ke lima


Kiamat sugra

Ialah rusaknya sebagian makhluk dialam ini
Contoh : adanya kematian seseorang dan gempa bumi maupun tsunami

Kiamat kubra adalah rusaknya atau hancurnya seluruh makhluk dialam semesta inì sebagian bukti bahwa hari akhir telah datang.


Surat yg menjelaslan peristiwa kiamat kubra

1. Surat az-zalzalah ayat 1-8
menjelaskan
Ayat 1 Apabila bumi diguncangkan dengan guncangan yang dahsyat, Ayat 2 dan bumi telah mengeluarkan beban- beban berat (yang dikandung)nya, Ayat 3 dan manusia bertanya, "Apa yang terjadi pada bumi ini?" Ayat 4 Pada hari itu bumi menyampaikan beritanya, Ayat 5 karena sesungguhnya Tuhanmu telah memerintahkan (yang demikian itu) padanya. Ayat 6 Pada hari itu manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan berkelompok-kelompok, untuk diperlihatkan kepada mereka (balasan) semua perbuatannya. Ayat 7 Maka barang siapa mengerjakan kebaikan seberat zarrah, niscaya dia akan melihat (balasan) nya. Ayat 8 Dan barang siapa mengerjakan kejahatan seberat zarrah, niscaya dia akan melihat (balasan) nya.

Surat al- qariah ayat 1-5 menjelaskan

Pelajaran yang Dapat Dipetik Dari Ayat 1-5
1. Peristiwa Kiamat sangat dahsyat dan tidak
dapat dilukiskan dengan kata-kata. Ketika itu,
semua lemah lunglai, jangankan manusia,
gunung pun hancur lebur sehingga menjadi
seperti kapas atau bulu yang diterbangkan angin.
2. Gunung-gunung dalam kehidupan dunia
bermacammacam karena perbedaan materi-
materi yang dikandung oleh bebatuannya. Jika
materinya besi, maka warna dominannya adalah
merah; jika materinya batubara, maka warna
dominannya hitam; jika materinya perunggu,
maka gunung tersebut berwarna kehijau-hijauan;
dan seterusnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar